Kajian Intensi Ekonomi Islam - Purwokerto
![]() |
Materi 1 |
Alhamdulillah, pada ahad, 13 Januari 2012. DPD HTI II Banyumas Raya dapat melaksanakan Kajian Intensif Ekonomi Islam yang rutin dilaksanakan di Masjid Agung Baitussalam Purwokerto. Acara berlangsung pukul 08.30 sd 11.00. Pada kesempatan bulan ini mengambil tema "Riba dan perbankan dalam sistem Islam" dengan pembicara Ust Khotam Wahid, SE dan penulis sendiri [kedua materi bisa didownload dengan mengklik gambar].
Sekitar 30 orang peserta lebih mencermati pemaparan pembicara mengenai riba. Apa itu riba dan bagaiman bahaya serta ancamannya bagi yang mengambil riba. Kemudian berlanjut mengenai perbankan dan usaha menghindari riba oleh perbankan sekarang. Namun, karena perbankan masih berada dalam sistem yang tidak Islami (baca: kapitalisme), maka masih ditemukan berbagai penyimpangan dalam aplikasi maupun konsepnya. Selanjutnya digambarkan bagaimana lembaga keuangan dalam sistem Islam (Khilafah), yaitu Baitul Maal - semacam APBN Khilafah yang tentunya berbeda dengan BMT atau lembaga keuangan syariah yang berkembang sekarang.
Sekitar 30 orang peserta lebih mencermati pemaparan pembicara mengenai riba. Apa itu riba dan bagaiman bahaya serta ancamannya bagi yang mengambil riba. Kemudian berlanjut mengenai perbankan dan usaha menghindari riba oleh perbankan sekarang. Namun, karena perbankan masih berada dalam sistem yang tidak Islami (baca: kapitalisme), maka masih ditemukan berbagai penyimpangan dalam aplikasi maupun konsepnya. Selanjutnya digambarkan bagaimana lembaga keuangan dalam sistem Islam (Khilafah), yaitu Baitul Maal - semacam APBN Khilafah yang tentunya berbeda dengan BMT atau lembaga keuangan syariah yang berkembang sekarang.
![]() |
Materi 2 |
Berbagai pertanyaan muncul, seperti bagaimana praktek simpan pinjam di lingkungan RT sekarang yang menyepakati adanya tambahan, bagaimana solusi terhindar dari riba karena sudah lama terjebak (misalnya mengambil KPR), bagaimana menyikapi perbankan syariah sekarang seiring kebutuhan modal yang benar-benar terhindar dari riba.
Foto-Foto:
Foto-Foto:
![]() |
Moderator & 2 Pembicara :-) |
![]() |
Suasana Kajian |
![]() |
Para Peserta |
wah thanks buat sharing materinya...ijin donlot
BalasHapussilahkan mas ruangfana, dengan senang hati... :-)
Hapus